Daftar Ubahan dan Fitur New Kijang Innova 2020 Luxury
Setelah meluncurkan New Hilux di akhir bulan Agustus 2020 lalu, Toyota melengkapi produk Innovative International Multipurpose Vehicle (IMV) dengan meluncurkan New Kijang Innova. New Kijang Innova kini tampil lebih kokoh dan semakin nyaman. Improvement pada eksterior, interior, dan safety membuat New Kijang …